More on

Featured

Saturday, 17 September 2016

Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar

Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar - Hallo sahabat APOTEK PLUS, Pada sharing artikel kesehatan kali ini yang berjudul Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar, saya telah menyediakan banyak artikel tentang kesehatan untuk anda. mudah-mudahan isi postingan dan tips kesehatan yang saya tulis ini dapat memberi manfaat untuk anda.

Artikel : Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar
Other : Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar

ALSO LIKE


Tips Mengatasi Mata Merah dan Pencegahannya Agar Tidak Menyebar

Bagaimana tips mengatasi mata merah dan dan pencegahannya agar tidak menyebar?

Cara mengatasi mata merah adalah dengan membuat nyaman mata, dengan cara:
  • Gunakan kompres air yang bersih dan dingin. Bisa juga dengan cairan air mata alami yang dijual bebas di apotek.
  • Mata merah karena alergi bisa diberikan obat tetes antihistamin/anti alergi. Pastikan terhindar dari penyebab alergi.

Mata merah sangat menular, hindari penularannya dengan cara:
  • Cuci tangan dengan teratur, dengan air mengalir, maupun cairan pembersih tangan.
  • Jangan menyentuh atau mengucek mata.
  • Jangan menggunakan lensa kontak.
  • Jangan gunakan tissue atau sapu tangan secara berulang.
  • Ganti sarung bantal dengan rutin.
  • Cuci sprei dan handuk dengan air panas dan deterjen.
  • Bersihkan dan ganti kacamata dan kosmetik yang mungkin bisa terinfeksi.

ilustrasi mata merah

Periksalah ke dokter jika:
  • Terdapat rasa nyeri pada mata, atau gangguan pengelihatan, atau sangat sensitif terhadap sinar/cahaya.
  • Punya riwayat operasi glaukoma sebelumnya.
  • Sudah minum antibiotik untuk mata merah, dan tidak membaik dalam 3-4 hari.
  • Mata merah karena virus yang terus memburuk selama 1 minggu.
Sumber: Choosingwisely.org

This post have 0 comments


EmoticonEmoticon

Next article Next Post
Previous article Previous Post

Advertisement