More on

Featured

Wednesday, 5 July 2017

7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh

7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh - Hallo sahabat APOTEK PLUS, Pada sharing artikel kesehatan kali ini yang berjudul 7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh, saya telah menyediakan banyak artikel tentang kesehatan untuk anda. mudah-mudahan isi postingan dan tips kesehatan yang saya tulis ini dapat memberi manfaat untuk anda.

Artikel : 7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh
Other : 7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh

ALSO LIKE


7 Manfaat Daun Binahong Untuk Kesehatan Tubuh

Tanaman alami yang bisa tubuh subur di Indonesia ini merupakan salah satu tanaman herbal yang memiliki banyak sekali manfaat baik untuk manusia, namun sayangnya masih banyak orang yang belum tau akan kasiat dari tanaman binahong ini.

bantu bagikan artikel ini agar masyarakat Indoensai tau akan kasiat dan manfaat dari daun binahong, karena bisa dijadikan bahan pengobatan aleternafir secar alami, terlebih bisa menghemat biaya 100% karena bisa di tanam sendiri di rumah.

Adapun manfaat terbaik yang dimiliki daun binahong adalah berikut ini.

1. Dapat Mengobati Luka

Manfaat pertama yang kita bahas dari daun binahong ini adalah sebagi obat luka, dengan menggunakan daun binahong ternyata luka dapat disembuhkan dengan cepat.

kandungan Antimikroba yang dimiliki oleh daun binahong inilah yang bisa mempercepat penyembuhan luka, selain itu juga dapat mencegah terjadinya infeksi pada luka.

Ajaibnya lagi kasiat dari dau binahong ini juga bisa menghilangkan bekas luka.

Cara menggunakan, 

  1. Siapkan 2-3 lembar daun binahong
  2. Cuci dengan air bersih
  3. Kunyah samapi halus
  4. Tempelkan pada baigian tubuh yang luka
  5. Tunggu hingga mengering

2. Mencegah Terjadinya Kanker

Manfaat kedua yang dimiliki daun binahong adalah sebagi pencegah terjadinya kanker, (Bukan Kantong Kering). 

Dalam daun binahong ternyata memiliki kandungan zat baik yang dapat mencegah terjadinya kanker, dengan mengunakannya secara rutin maka anda akan terhindar dari penyakir berbahaya ini

Cara Menggunakan:
  1. Siapkan 5-10 daun binahong muda dan bagus
  2. Cuci dengan air bersih
  3. Rebus hingga air mendidih
  4. Tunggu hingga air menjadi kehijauan
  5. Tuang air rebusan pada gelas
  6. Minum secara teratur

3. Menangkal Radikal Bebas


Daun binahong mengandung antioksidan yang cukup tinggi sehingga mampu membuatnya memiliki peran yang cukup penting dalam melindungi tubuh dari serangan radikal bebas yang dapat memuat kulit menjadi cepat menua. Caranya adalah dengan meminum air rebusan daun binahong rutin setiap bangun tidur. selain itu, daun binahong juga bermanfaat sebagai pencegah terjadinya penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus dan bakteri.

4. Obat Sariawan Kronis

Tanaman yang biasa dijadikan sebagai tanaman hias ini juga dapat digunakan untuk obat sariawan yang sudah kronis. Biasanya sariawan jenis ini terbentuk akibat kurangnya vitamin yang kemudian menimbulkan luka pada mulut dan sekitarnya. 

Caranya adalah dengan meminum air rebusan daun binahong dalam keadaan yang dingin. Jangan meminumnya dalam keadaan hangat karena suhu panas akan memperparah kondisi sariawan. Selain dapat menyembuhkan sariawan, daun binahong juga bermanfaat sebagai penghilang rasa pusing.

5. Melancarkan Pencernaan

Kandungan dalam binahong mampu mengontrol kerja alat pencernaan untuk tetap stabil. Dengan begitu, anda akan terhindar dari penyakit diare maupun sembelit. Kemudian, daun binahong juga berfungsi sebagai obat wasir. 

Kandungan dalam daun ini mampu membuat otot dalam anus yang semula membengkak menjadi lebih tenang sehingga sedikit demi sedikit wasir akan dapat berkurang.

6. Menghentikan Pendarahan

Kegunaan lainnya dari daun binahong ini adalah sebagai obat yang mampu menghambat pendarahan kecil seperti mimisan. Kemudian daun binahong juga berperan sebagai penambah stamina bagi pria. 

caranya adalah dengan meminum air rebusan daun binahong dalam keadaan hangat. Meminum air rebusan ini dapat menambah stamina dengan cara yang alami sehingga aman bagi tubuh.

7. Mengatasi Darah Rendah

Kandungan zat dalam binahong mampu mengontrol tekanan darah dalam tubuh sehingga membuatnya selalu stabil. Oleh karena itu, daun binahong banyak digunakan sebagai obat darah rendah.

Demikian ulasan mengenai manfaat daun binahong bagi kesehatan. dan yang perlu anda ketahui, bahwa dengan perkembangan teknologi yang cukup pesat, kini banyak pabrik yang memproduksi kapssul ekstrak daun binahong sehingga memudahkan anda untuk meminumnya. 
Semoga bermanfaat

Sumber : http://manfaatnyasehat.com/manfaat-daun-binahong-bagi-kesehatan/

This post have 0 comments


EmoticonEmoticon

Next article Next Post
Previous article Previous Post

Advertisement